Iman dan Akal mutlak bagi seorang Muslim

Manusia hidup akan selalu bereinteraksi dan tak dapat dipisahkan dengan alam sekitarnya. Manusia berbeda dengan lainnya terletak pada akal dan jiwa yang dimilikinya. Seperti komponen alam lainnya (hewan) dengan indranya, manusia dapat menyaksikan, mendengar, mencium dan merasakan alam itu dalam segala sifat dan perilakunya. Dengan akal dan jiwa yang dimilikinya itu manusia dapat mengekspresikan atau mengungkapkan sifat dan Continue reading

Manusia pertama di Bumi

Nabi Adam, Adakah Manusia sebelumnya
Membaca dan mempelajari kitab Injil (Perjanjian Lama) dengan teliti, maka kita akan mengetahui, berapa lama rentang waktu antara munculnya ( nabi ) Adam ( a.s ) diciptakan sampai ke tahun 1 masehi. Kita akan mendapatkan angka 4168 tahun. Angka ini adalah valid, karena Perjanjian Lama menulis kisah mulai dari Adam sampai kedatangan Yesus dengan teliti dan cermat, berapa usia saat melahirkan dan saat wafat direntang generasi Adam hingga Yesus, dicatat dengan cermat oleh Continue reading